Membangun Serta mewujudkan Tuban Sejahtera, Berkeadilan, Berbudaya, Berdaya Saing dan Berbasis Lingkungan Melalui "Mbangun Deso Noto Kutho"

Artikel

PENANGANAN DAN PENCEGAHAN STUNTING

13 Desember 2023 16:07:24  Desa Digital  238 Kali Dibaca  Berita Desa

PENANGANAN DAN PENCEGAHAN STUNTING

 

Stunting merupakan masalah kesehatan global dan di Indonesia, baik di perkotaan maupun pedesaan. Stunting terjadi pada anak dan jika tidak dilakukan tindakan preventif seperti pemberian nutrisi, imunisasi, dan menjaga kebersihan lingkungan maka dapat menyebabkan terganggunya perkembangan otak, metabolisme tubuh, dan pertumbuhan fisik pada anak.

Faktor risiko terjadinya stunting pada kebiasaan orang tua pada anak, imunisasi dasar, sanitasi dasar, riwayat penyakit menular, kebiasaan merokok, dan infeksi saluran pernafasan atas. Kegiatan  ini adalah untuk memberikan informasi faktor-faktor yang berperan terhadap risiko stunting menurut beberapa sumber dari dinas terkait. beberapa faktor yang berhubungan dengan kejadian stunting seperti kebiasaan pola asuh anak, imunisasi dasar, sanitasi dasar, riwayat penyakit menular, kebiasaan merokok, dan kejadian infeksi pernafasan. 

Kegiatan  Penanganan Dan Pencegahan Stunting di Desa Kayen dilakukan dengan pemberian bantuan kepada balita penderita stunting berupa pemberian  makanan tambahan kepada bayi penderita stunting, berupa susu promina dan suplemen gizi lainnya.

Dengan kegiatan ini diharapkan warga masyarakat desa Kayen dapat dicegah dari terjadinya stunting, sehingga dalam jangka panjang diharapkan tercapai generasi  sehat dan bebas stunting.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Aparatur Desa

Back Next

Statistik Penduduk

Arsip Artikel

31 Januari 2024 | 228 Kali
Pelantikan KPPS Pemilu 2024
03 Januari 2024 | 208 Kali
VERVAL KPM BLT DD 2024
21 Desember 2023 | 258 Kali
Diseminasi Layanan Adminduk dan perizinan
17 Desember 2023 | 305 Kali
PEMBINAAN ADMINISTRASI PKK DESA
14 Desember 2023 | 286 Kali
PENYALURAN BANTUAN UNTUK ODGJ
13 Desember 2023 | 238 Kali
PENANGANAN DAN PENCEGAHAN STUNTING
23 Agustus 2023 | 563 Kali
PELANTIKAN PERANGKAT DESA
17 Juli 2023 | 7.526 Kali
MUSDES PENYUSUNAN RKPDES TAHUN 2024
23 Desember 2022 | 1.519 Kali
MUSRENBANGDES PENETAPAN RKP DESA
29 Juli 2013 | 1.274 Kali
Daftar Informasi Publik Desa
07 Agustus 2023 | 1.211 Kali
SOSIALISASI DAN PEMBEKALAN CALON PERANGKAT DESA
26 Agustus 2016 | 1.090 Kali
Sejarah Desa
22 November 2022 | 750 Kali
Pencegahan Dan Pengendalian PTM
26 Agustus 2016 | 744 Kali
Wilayah Desa
22 Mei 2023 | 492 Kali
INFOGRAFIS APBDES DESA KAYEN TAHUN 2023
30 April 2014 | 647 Kali
Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Desa
30 April 2014 | 726 Kali
LINMAS
07 Juni 2023 | 605 Kali
SOSIALISASI DAN PEMBENTUKAN TIM PENGANGKATAN PERANGKAT DESA
20 April 2014 | 666 Kali
Peternakan
30 April 2014 | 687 Kali
RKP Desa
22 April 2014 | 634 Kali
Usaha Mikro Kecil & Menengah

Agenda

Sinergi Program

Portal Kabupaten Tuban
Pengaduan Layanan Publik
Tuban Smart City
JDIH Kabupaten Tuban
Mal Pelayanan Publik
DTKS Kemensos
Prodeskel

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Wilayah Desa

Lokasi Kantor Desa


Alamat : Jl. Desa Kayen No. 01 Bancar Tuban
Desa : Kayen
Kecamatan : Bancar
Kabupaten : Tuban
Kodepos : 62354
Telepon :
Email : emaildesa@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:150
    Kemarin:258
    Total Pengunjung:169.860
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.138.33.87
    Browser:Mozilla 5.0